Daerah NTB

Peringatan Dini Kekeringan Level ‘Awas’ sudah Mulai Merata di Seluruh NTB

Mataram (NTB Satu) – Curah hujan di wilayah Nusa Tenggara Barat (NTB) pada dasarian I (1-10) September 2023 termonitor dalam kategori Rendah (0–20 mm/dasarian) yang merata di seluruh wilayah NTB.

Monitoring Hari Tanpa Hujan (HTH) berturut pun secara umum berada pada kategori ‘Ekstrem Panjang’ yaitu lebih dari 60 hari.

Kemudian pada dasarian II September 2023, diprakirakan peluang terjadinya hujan masih sangat rendah.

“Diperkirakan curah hujan dengan intensitas kurang dari 20 mm/dasarian memiliki probabilitas kejadian lebih dari 90 persen yang merata di seluruh wilayah NTB,” kata Prakirawan BMKG Stasiun Klimatologi (Staklim) NTB, Yuhanna Maurits, Minggu, 10 September 2023.

Berita Terkini :

IKLAN
1 2Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button