HEADLINE NEWS

Ini Dia 11 Partai dengan Caleg Eks Napi Korupsi Terbanyak di Pemilu 2024

Selong (NTBSatu) – Menurut laporan Indonesia Corruption Watch (ICW), terdapat 49 mantan narapidana korupsi yang maju sebagai calon legislatif (caleg) di Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Pada keseluruhan eks napi tersebut, 22 eks koruptor di antara menjadi caleg tingkat provinsi dan kabupaten/kota. Kemudian sisanya menjadi calon DPR Pusat.

Baca Juga: Lutfi Kantongi Rp4,2 Miliar Selama Jadi Wali Kota

Berikut adalah 11 partai politik (parpol) yang menjadi penyumbang eks napi korupsi terbanyak di Pemilu 2024:

  1. Golkar: 9 orang
  2. NasDem: 7 orang
  3. PKB: 6 orang
  4. Hanura: 6 orang
  5. Demokrat: 5 orang
  6. PDIP: 5 orang
  7. Perindo: 4 orang
  8. PPP: 4 orang
  9. PKS: 1 orang
  10. PBB: 1 orang
  11. Partai Buruh: 1 orang.

Sebagai informasi, Pemilu 2024 akan dilaksanakan pada 14 Februari 2024. (MKR)

IKLAN

Baca Juga: Bayi Perempuan di Madura Lahir dengan 6 Jari pada Tiap Tangan dan Kakinya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button