Kota Mataram

Berita seputar Kota Mataram
Harmonis, Aman, Ramah, Unggul, Mandiri
-
Ke Tanah Suci dengan Kursi Roda, 20 Calon Haji Kota Mataram Diberikan Perhatian Khusus
Mataram (NTBSatu) – Sebanyak 20 calon haji asal Kota Mataram terdata akan menggunakan kursi roda selama melaksanakan ibadah haji 1445…
Read More » -
Dukcapil Kota Mataram Siapkan 10 Ribu Blangko e-KTP untuk Layani Pemilih Pemula
Mataram (NTBSatu) – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kota Mataram telah menyiapkan 10.000 blangko KTP elektronik (e-KTP) untuk memenuhi…
Read More » -
Pembatasan Kantong Plastik Mulai Sasar Pasar Tradisional di Kota Mataram
Mataram (NTBSatu) – Upaya Pemkot Mataram dalam mengurangi sampah plastik melalui pembatasan kantong plastik sekali pakai tak hanya menyasar pusat…
Read More » -
Bemo Kuning akan Bangkit dari Keterpurukan, Siap Antar Jemput Pelajar Mataram
Mataram (NTBSatu) – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Mataram berencana menghidupkan kembali bemo kuning sebagai angkutan pelajar. Uji coba program ini…
Read More » -
Geger! Perempuan asal Jember Ditemukan Tewas di Mataram
Mataram (NTBSatu) – Masyarakat digegerkan penemuan mayat perempuan asal Jember, Jawa Timur di salah satu kos-kosan Kelurahan Pajang Barat, Kecamatan,…
Read More » -
Halalbihalal Ikatan Keluarga Samawa, Rawat Tradisi Kerukunan Antarsuku dan Umat Islam
Mataram (NTBSatu) – Halalbihalal digelar Ikatan Keluarga Samawa (IKS), 4 Mei 2024 di Mataram. Kegiatan ini menjadi momentum menyambung serta…
Read More » -
Puluhan Pasien Sudah Daftar Program Bayi Tabung di RSUD Kota Mataram
Mataram (NTBSatu) – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Mataram menargetkan layanan bayi tabung mulai beroperasi pada Juni 2024. Kabar…
Read More » -
Dibekali Rp950 Juta, Penataan Monumen Mataram Metro Kembali Dilanjutkan
Mataram (NTBSatu) – Pemerintah Kota Mataram kembali melanjutkan penataan Monumen Mataram Metro yang terletak di Jalan Lingkar Selatan. Alokasi anggaran…
Read More » -
KemenPPPA Minta Polresta Mataram Tindak Tegas Pihak yang Pekerjakan Anak di Bawah Umur Jadi ‘Partner Song’
Mataram (NTBSatu) – Dua minggu terakhir kian marak ditemukannya fenomena anak di bawah umur yang dipekerjakan sebagai partner song atau…
Read More » -
Syarat Minimal Calon Perseorangan di Kota Mataram Wajib Kantongi 26.822 Dukungan
Mataram (NTBSatu) – Komisi Pemilihan Umum (KPU) menetapkan syarat dukungan minimal pada calon perseorangan pada Pilkada 2024. Syarat minimal calon…
Read More »








