Lombok Timur

Penjelasan Medis Terkait Kondisi Bayi Berkaki Enam Asal Lotim, Menunggu Jadwal Operasi Bulan Agustus

Kembar yang berkembang dengan baik dikenal dengan istilah autosite, dan pasangannya disebut sebagai parasit.

Pada Parasit ischiopagus biasanya menempel pada perut bagian bawah dan panggul autosite, dimana mayoritas sebanyak 54 persen kembar yang sehat berjenis kelamin laki-laki.

Baca Juga:

Pada umumnya, kembar siam Ischiopagus memiliki sum – sum tulang belakang (spinalis) yang berbeda. Mereka berhadapan pada kedua ujung tulang belakang pada satu garis lurus. Terdapat variasi dari komponen tulang gelang panggul (regio pelvis). Temuan yang paling umum adalah adanya dua sakrum (bagian belakang panggul) dan satu atau dua sendi yang berada di tengah tulang panggul yang menghubungkan organ kemaluan (simfisis pubis).

Ischiopagus dapat memiliki empat (tetrapus), tiga (tripus), atau dua (bipus) kaki tergantung berapa jumlah kaki yang terdapat pada panggul yang menyatu tersebut.

Laman sebelumnya 1 2 3 4Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button