Selain menunggu dukungan, Bupati dua periode ini juga akan melihat hasil Pemilu 2024. Baik Pilpres maupun Pileg. Karena menurutnya, hasil kontestasi politik itu akan menjadi salah satu modalnya untuk menentukan sikap.
“Setelah itu baru kita bisa bicara berkoordinasi sama siapa, dukungan siapa. Kalau sekarang masih belum jelas,” pungkasnya.
Diketahui, akhir-akhir ini Sukiman Azmy kerap disinyalir akan maju pada Pilgub 2024 mendatang. Hal itu juga didukung dalam beberapa kesempatan, dia nampak mesra dengan mantan Bupati Lombok Tengah, Suhaili FT. (KHN)
Berita Terkini :
- Video: Wali Kota Mataram ‘Ancam’ Evaluasi Camat Tak Serius Tangani Sampah
- Rannya Kristiono Nahkodai Tidar NTB, Optimis Gerindra dan Prabowo Menang di NTB
- Harus Tahu, Segini Besaran Passing Grade CPNS 2023
- Intip Kokompakan Gubernur dan Wakil Gubernur NTB Jelang Akhir Masa Jabatan
- Ratusan Jukir Nakal di Mataram Terjaring Penertiban, Ini Pelanggarannya