Lombok Timur

Komisi Dua DPRD NTB Kritisi Lambannya Penyelesaian Kerugian Petani Tembakau

Selain itu, ia pun berempati terhadap adanya kerugian yang dialami oleh para petani tembakau di Lombok Timur dan Lombok Tengah.

Lahan pertanian tembakau diperkirakan sekitar 9.200 hektare digenangi oleh air hujan yang menyebakan semua tembakau menjadi layu dan rusak.

“Saya berempati juga musibah itu ya,” ucapnya.

Baca Juga:

Ia pun menerangkan, persoalan itu bukan pada dapilnya, sehingga ia mengingatkan yang anggota DPRD yang berasal dari dapil yang menyebabkan petani tembakau agar lebih aktif untuk mengawalnya.

“Kalau ada masalah itu ada di dapil saya, saya akan kejar,” terangnya.

IKLAN
Laman sebelumnya 1 2 3Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button