Daerah NTB

BMKG: Tiga Kabupaten di NTB Dapat Peringatan Dini Kekeringan

Mataram (NTB Satu) – Tiga Kabupaten di NTB mendapat peringatan dini dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Klimatologi NTB. Peringatan tersebut disampaikan dalam rilis BMKG Stasiun Klimatologi NTB, Senin, 10 Juli 2023.

Kabupaten yang mendapat peringatan dini tersebut, yakni Kabupaten Lombok Timur, Kabupaten Lombok Utara, dan Kabupaten Sumbawa. Peringatan dini yang disampaikan ini, tidak untuk keseluruhan wilayah Kabupaten, tetapi untuk wilayah-wilayah tertentu saja.

Baca Juga:

Kabupaten Lombok Timur berstatus level awas peringatan dini kekeringan untuk wilayah Kecamatan Sambelia. Begitu juga, dengan Kecamatan Bayan, Kabupaten Lombok Utara, berada di status level awal.

Kemudian, status level siaga terdapat di Kecamatan Utan, Kabupaten Sumbawa. Sedangkan, untuk level waspada, berada di Kecamatan Buer, Kabupaten Sumbawa.

1 2 3Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button