Pendidikan

Inilah 8 Beasiswa Kuliah di Luar Negeri yang Dibuka Januari 2024

  1. Uppsala University Global Scholarship

Jenjang: S2

Negara: Swiss

Cakupan: Membiayai biaya kuliah penuh di Uppsala University

Info lebih lanjut: https://www.uu.se/en/study/masters-studies/scholarships/uppsala-university-scholarships

  1. Erasmus Mundus Joint Master Degree

Jenjang: S2

Negara: Berbagai negara di Eropa

IKLAN

Cakupan: Biaya hidup Rp 18 juta – Rp 24 juta/bulan, biaya kuliah, tunjangan perjalanan, tiket pesawat untuk perjalanan internasional tunjangan perjalanan saat penerima beasiswa pindah ke negara lain selama masa studi, visa kerja setelah penerima beasiswa menyelesaikan studi.

Baca Juga : Perubahan Mata Pelajaran PPKn ke Pendidikan Pancasila Jadi Catatan FSGI 2023

Info lebih lanjut: https://erasmus-plus.ec.europa.eu/opportunities/opportunities-for-individuals/students/erasmus-mundus-joint-masters.

  1. LPDP Tahap 1

Jenjang: S2 dan S3

Negara: Berbagai negara

Cakupan: Biaya pendidikan, biaya buku, biaya penelitian, biaya seminar internasional, biaya publikasi jurnal internasional, transportasi, biaya aplikasi visa, dana asuransi kesehatan, biaya hidup bulanan, dsbnya

Info lebih lanjut: https://lpdp.kemenkeu.go.id/en/beasiswa/umum/beasiswa-reguler-2023/

  1. Taiwan ICDF Scholarship

Jenjang: S2 dan S3

Negara: Taiwan

Cakupan: Uang sekolah, biaya buku, asuransi, akomodasi, tunjangan bulanan 18.000 dolar Taiwan baru setara dengan Rp 8,8 juta per bulan (S2) atau 20.000 dolar Taiwan baru setara dengan Rp 9,8 juta, tiket pesawat PP

Info lebih lanjut: https://www.icdf.org.tw/

Itulah 8 beasiswa yang dapat kamu daftar pada bulan Januari 2024 mendatang untuk mewujudkan impian berkuliah di luar negeri. (JEF)

Baca Juga : Polri Berhasil Ringkus 146 Tersangka Teroris Sepanjang 2023, Apakah Ada dari NTB?

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button