Mataram (NTB Satu) – Barcelona secara resmi mengucapkan selamat tinggal pada stadion kebanggaan mereka, Camp Nou.
Barcelona berpisah dengan Camp Nou pada Senin, 29 Mei 2023 waktu pagi setelah bertanding melawan Mallorca.
Blaugrana julukan Barcelona berhasil memenangkan pertandingan 3-0 berkat dua gol dari Ansu Fati dan satu dari Gavi.
Diketahui, manajemen Barcelona memutuskan untuk merenovasi stadion kebanggan daratan Katalonia tersebut.
Stadion yang resmi dibuka 66 tahun lalu, tepatnya pada 1957 itu dalam waktu dekat akan menampilkan atap yang menutupi bagian atas stadion.
Berita Terkait:
FC Barcelona Tertarik Dirikan SSB di NTB
Lihat juga:
- Selain Motor Royal Enfield, KPK Sita Mobil Ridwan Kamil Terkait Kasus Bank BJB
- Paus Fransiskus Wafat, Ini 10 Provinsi Indonesia dengan Umat Katolik Terbanyak
- Segera Meluncur, Ini 10 Fitur Baru iPhone 17
- Saingi Al-Nassr, Ini Profil 2 Klub Bola Indonesia Terbesar di Asia
- Peringatan Dini Banjir Rob di Pesisir Lombok dan Bima
- Mutasi Pejabat Pemprov NTB Ditunda, Iqbal: Masalah Administrasi, Bukan Politik