Politik

Skenario Koalisi Pilpres, Golkar-Gerindra Bersatu PKB Tersingkir

Mataram (NTB Satu) – Menjelang pendaftaran Presiden bulan Oktober 2023, koalisi partai politik terlihat masih begitu dinamis. Salah satunya Koalisi Indonesia Raya (KIR) yang mana Gerindra dan PKB telah menjalin kesepakatan politik sebelumnya.

Namun, kesepakatan itu bisa saja buyar di menit-menit akhir, mengingat salah satu partai yang merupakan partai papan atas yakni Golkar belum melabuhkan pilihan politiknya ke koalisi tertentu.

Menanggapi dinamika itu, jurnalis Tempo, Stefanus Pramono dalam podcastnya bertajuk ‘bocor halus’ menganalisa, posisi partai PKB saat ini sangat rawan akan tersingkir dalam poros KIR.

“Pertama kita melihat Gerindra ini membutuhkan PKB. Jangan lupa ada rencana pengambilalihan Golkar oleh Luhut Panjaitan. Bahwa sebelumnya posisi Luhut Panjaitan akan mendukung Prabowo,” katanya pada Sabtu, 29 Juli 2023.

Baca Juga:

1 2 3Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button