Kota Mataram

Dewan Kota Mataram Usulkan Kebutuhan Pengelolaan Sampah Bukan Hanya dari Anggaran Pokir

Mataram (NTB Satu) – DPRD Kota Mataram menyarankan Pemkot Mataram agar kebutuhan alat atau pengelolaan sampah bukan hanya berasal dari anggaran pokok-pokok pikiran (pokir).

Wakil Ketua DPRD Kota Mataram Abdul Rahman mengapresiasi pembangunan TPST Sandubaya sebagai sarana untuk mengatasi sampah. Selain itu ia juga mengapresiasi usulan anggaran pokir untuk kebutuhan alat sampah.

Baca Juga : Pj. Wali Kota Bima Konsultasi ke Kemendagri Terkait Pelantikan Masa Jabatan HM. Lutfi

“Tentu kami apresiasi juga usulan Wali Kota terkait dana pokir untuk kebutuhan alat sampah, karena permasalahan sampah di Kota Mataram sangat menyedihkan,” katanya Rabu, 4 Oktober 2023.

Kendati demikian, Abdul Rahman menyarankan Pemkot Mataram agar pengadaan alat penanganan sampah bukan hanya dari anggaran pokir.

IKLAN

Baca Juga : Inflasi NTB Lebih Tinggi dari Nasional, Salah Satunya Dipicu Beras Mahal

1 2Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button