Kota Mataram

Pemkot Mataram Renovasi Ulang Trotoar Saat 29 Korban Abrasi Belum Punya Rumah

Diketahui, perbaikan trotoar sepanjang jalan tersebut menelan anggaran sebesar Rp3,2 miliar yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD).

Sementara itu, puluhan Kepala Keluarga (KK) korban abrasi di Pantai Mapak Indah, Kota Mataram hingga kini masih kelimpungan.

Diketahui sekitar 29 KK hingga kini masih numpang tinggal di rumah keluarga maupun tetangga karena rumah mereka rubuh disapu gelombang abrasi 7 bulan lalu.

Baca Juga:

Sementara, Huntara sebagai tempat relokasi yang sebelumnya dijanjikan oleh Pemerintah Kota Mataram hingga saat ini belum rampung.

Sejak dicanangkan pada Desember 2022, proses pembangunan sampai saat ini terus berjibaku pada pembuatan pondasi bangunan.

IKLAN
Laman sebelumnya 1 2 3Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button