Mataram (NTBSatu) – Perhelatan bergengsi MXGP Samota dan Lombok 2023 siap menghibur penonton. Balapan dimulai di Sirkuit Samota, Sumbawa pada 23- 25 Juni 2023.
Dalam kelas MX2 seri MXGP kali ini, beberapa pembalap muda asal Indonesia siap berlaga menjajal sirkuit dengan mengendarai motor bermesin dua langkah 125 cc hingga mesin empat langkah 250 cc.
Baca Juga:
- HKB 2025 di NTB: BNPB Tebar Ribuan Bibit Pohon, Mitigasi Bahaya Tsunami Kota Mataram
- Prediksi Ilmiah Final El Clasico Copa Del Rey 2025, Benarkah Barca Lebih Unggul?
- Ahsanul Khalik: Mengabdi dengan Hati, Memimpin dengan Solusi
- Sosok Mantan Panglima TNI Try Sutrisno Pengusul Wapres Gibran Diganti
Dilansir dari grasstrack_id sebanyak empat pembalap asal Indonesia akan turun gunung pada kelas MX2 ini, diantaranya Nakami Vidi Makarim, Nuzul Ramzidan, Diva Ismayana dan Delvintor Alfarizi.
Yuk, Simak profil lengkap keempatnya yang telah dirangkum NTB Satu.