Mataram (NTBSatu) – Persaingan perolehan suara DPRD Kota Mataram nampak masih kurang dari 5,00 persen, per pukul 15.30 Wita.
Untuk saat ini tiga partai yang memimpin secara keseluruhan dari Partai Golkar dengan perolehan suara 6.157 atau 22.12 persen, Demokrat dengan perolehan suara 2.869 atau 10.31 persen dan PDIP dengan perolehan suara 2.794 atau 10.04 persen
Akan tetapi setiap Daerah Pemilihan (Dapil) di Kota Mataram memiliki hasil yang berbeda. Berikut beberapa Daftar Calon legislatif unggul berdasarkan partai dan daerah pilihan:
- Kota Mataram 1 (Mataram)
- PKB
Muhammad Akbar Jadi, S.Pd.I. dengan jumlah suara 99 - Gerindra
Baiq Mirdiati dengan jumlah suara 318 - PDIP
I Wayan Wardana dengan jumlah suara 84 - Golkar
Haris Maulana dengan jumlah suara 584 - Nasdem
Ir. I Nengah Sugiartha dengan jumlah suara 196 - Partai Buruh
Tahriah dengan jumlah suara 3 - Gelora
Tarmizi dengan jumlah suara 3 - PKS
Hj. Baiq Zuhar Parhi, S.H., M.H dengan jumlah suara 312 - PKN
Muhammad Fairuzzallah hafizi dengan jumlah suara 135 - Hanura
Sang Ketut Deresta, S.H dengan jumlah suara 273 - PAN
Muhammad Luhur Pribadi dengan jumlah suara 146 - PBB
Rahmat Hidayat dengan jumlah suara 1 - Demokrat
Shinta Primasari dengan jumlah suara 575 - PSI
Muhammad Iqbal Khairi dengan jumlah suara 13 - Perindo
I GST AG BGS Dwipayana dengan jumlah suara 46 - PPP
H. Munawir dengan jumlah suara 486 - Partai Ummat
Rommy Setiawan 2
- Kota Mataram 2 (Sekarbela)
- PKB
Syamsuddin dengan jumlah suara 36 - Gerindra
Diella Angela Dwi Handayani dengan jumlah suara 146 - PDIP
Imam Budi Gunawan dengan jumlah suara 53 - Golkar
Hj.Finalia dengan jumlah suara 263 - Nasdem
Ir. Sri Wahyuni dengan jumlah suara 24 - Partai Buruh
Djohariah dengan jumlah suara 0 - Gelora
Rihal Ahmadi dengan jumlah suara 4 - PKS
H. Syamsul Bahri dengan jumlah suara 33 - PKN
Lalu Thoriq dengan jumlah suara 2 - Hanura
Fathullah dengan jumlah suara 12 - PAN
Muhibit Thobirin dengan jumlah suara 23 - PBB
Prihardian dengan jumlah suara 1 - Demokrat
Mohammad Zaky Mubarok dengan jumlah suara 10 - Perindo
Lalu Muhammad Wahidin dengan jumlah suara 33 - PPP
M. Syahrul dengan jumlah suara 101 - Partai Ummat
Mustafid Amna dengan Jumlah suara 1
Berita Terkini:
- Mahfud MD Puji Putusan Mahkamah Konstitusi Hapus Ambang Batas Threshold
- Pemkab Bima Buka Suara Soal Adanya Dugaan Rekayasa Data Peserta PPPK
- Data Seleksi PPPK Kabupaten Bima Diduga Direkayasa
- DPRD NTB Minta APH Serius Tangani Kasus Peredaran Narkoba
- Kota Mataram 3 (Ampenan)
- PKB
Muhammad Subhan dengan jumlah suara 202 - Gerindra
H. Muhtar dengan jumlah suara 350 - PDIP
Nyanu Ernawati dengan jumlah suara 624 - Golkar
Hj. Zaitun dengan jumlah suara 924 - Nasdem
dr. Hj. Rita Siswati dengan jumlah suara 155 - Partai Buruh
Hadi Supriawan dengan jumlah suara 14 - Gelora
Husdinata Adhi Pradhana dengan jumlah suara 199 - PKS
H. Isti Ningsih dengan jumlah suara 798 - PKN
Agus Supriadi Abdillah dengan jumlah suara 24 - Hanura
Misban Ratmaji dengan jumlah suara 733 - PAN
Ahmad Azhari Gufron dengan jumlah suara 672 - PBB
Bramantyo Ahmadi dengan jumlah suara 12 - Demokrat
Hj. Dian Rachmawati dengan jumlah suara 438 - Perindo
Sabilirossyad dengan jumlah suara 331 - PPP
H. Wes Aqrurnain dengan jumlah suara 455 - Partai Garuda
Taofan Hadi dengan Jumlah suara 4 - PSI
Adi Herlambang dengan jumlah 24
- Kota Mataram 4 (Selaparang)
- PKB
H. Lalu Muksin dengan jumlah suara 57 - Gerindra
Abd. Rachman dengan jumlah suara 268 - PDIP
I Nyoman Yogantara dengan jumlah suara 468 - Golkar
Rino Rinaldi dengan jumlah suara 1.286 - Nasdem
Arif Rahman Fajar Septiawan dengan jumlah suara 320 - Partai Buruh
Lilia Hulfiani dengan jumlah suara 6 - Gelora
Wahyu Amir Mukmin dengan jumlah suara 28 - PKS
Ismul Hidayat dengan jumlah suara 159 - PKN
Ima Sukartiningsih dengan jumlah suara 11 - Hanura
Lalu Bagiasman dengan jumlah suara 29 - PAN
Asnanto Herry Purowoko dengan jumlah suara 35 - PBB
Supriyadi dengan jumlah suara 108 - Demokrat
Drs. H. Muhammad Zaini dengan jumlah suara 553 - Perindo
Ardiansyah Golevard dengan jumlah suara 293 - PPP
Drs. H. M. Husni Thamrin dengan jumlah suara 271
- Kota Mataram 5 (Cakranegara)
- PKB
Muhammad Aeko Zulhimam dengan jumlah suara 2 - Gerindra
I Gusti Bagus Alit Winata dengan jumlah suara 106 - PDIP
Ni Luh Arini dengan jumlah suara 77 - Golkar
Lalu Teguh Juangsa dengan jumlah suara 37 - Nasdem
Bakti Jaya dengan jumlah suara 88 - Partai Buruh
Sinta Devi dengan jumlah suara 1 - Gelora
I Ketut Saputranadi dengan jumlah suara 3 - PKS
Drs. Salim Bamasak dengan jumlah suara 24 - PKN
I Made Sumantra dengan jumlah suara 1 - Hanura
I Gusti Nyoman Agung Sugantha dengan jumlah suara 42 - PAN
Ahmad Azhari Ma’ruf dengan jumlah suara 11 - PSI
Putu Ayu Indira dengan jumlah 2 - Demokrat
I Gusti Bagus Hari Sudana dengan jumlah suara 147 - Perindo
Ni Komang Puspita dengan jumlah suara 17 - PPP
H. Ibrahim Azhar dengan jumlah suara 133
- Kota Mataram 6 (Sandubaya)
- PKB
Mita Dian Listiawati dengan jumlah suara 209 - Gerindra
Herman dengan jumlah suara 212 - PDIP
I Gede Wiska dengan jumlah suara 338 - Golkar
Ali Aswandi dengan jumlah suara 699 - Nasdem
Taupik Hidayat dengan jumlah suara 54 - Partai Buruh
Imam Bohari dengan jumlah suara 5 - Gelora
Angga Putra Yoga dengan jumlah suara 2 - PKS
Irawan Aprianto dengan jumlah suara 89 - PKN
Ni Putu Utami dengan jumlah suara 2 - Hanura
Wildan dengan jumlah suara 3 - PAN
Maad Adnan dengan jumlah suara 11 - PBB
H. Sadri dengan jumlah suara 69 - Demokrat
H. Munawir dengan jumlah suara 145 - Perindo
Alriadi dengan jumlah suara 8 - PPP
Muhammad Al Hariri dengan jumlah suara 246 - Partai ummat
Arifin Yasin dengan jumlah suara 4. (WIL)