Daerah NTB
NTB Ribuan Kali Disambar Petir pada 10 November hingga 17 November
Mataram (NTBSatu) – Ribuan sambaran petir di seluruh wilayah kabupaten/kota di Nusa Tenggara Barat (NTB) periode 10-17 November 2023.
Catatan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Geofisika Mataram, total sambaran petir di NTB selama tujuh hari terakhir sebanyak 22,495. Sambaran terbanyak terjadi di daerah Kabupaten Sumbawa.
Berita Terkini:
- Dewan Soroti Minimnya Representasi Pejabat KSB Pasca Demosi Pemprov NTB
- WN Prancis Ditemukan Tewas di Gili Air, Polisi Lakukan Penyelidikan
- Bidik Dukungan Pusat, Wali Kota Bima Paparkan Peta Jalan Ekonomi Kreatif di Kementerian Ekraf
- Jaksa Pelajari Dokumen Kasus KONI Loteng, Agendakan Periksa Mantan Ketua
“Dengqn 39,598 sambaran,” kata Kepala BMKG Stasiusn Geofisika Mataram, Ardhianto Septiadi kepada NTBSatu, Jumat, 17 November 2023.
Di posisi kedua, sambung Ardhi, sambaran terbanyak di wilayah Kabupaten Dompu. Kemudian disusul Kabupaten Bima. Ketiga, Kabupaten Lombok Tengah, Lombok Timur, dan Lombok Barat.



