“Secara pribadi ada kedewasaan dan ketenangan. Itu penting bagi negara dengan begitu banyak keberagaman, ” sambungnya.
Doktor Ahli Tafsir Alquran ini melanjutkan, sangat mudah untuk mengakses dan duduk bersama dengan Ganjar Pranowo, bukan karena mendekati pada pemilu.
Baca Juga : Pura-pura Kencing, Tukang Parkir di Kota Mataram Gasak Duit Indomaret Rp19 Juta
“Kami ini pernah gowes bersama. Sosok Pak Ganjar memang apa adanya, ” tandasnya.
TGB melanjutkan, Ganjar sosok yang sukses saat memimpin Provinsi Jawa Tengah, ia terbukti dapat mengelola ketimpangan sosial dengan baik hingga di akhir jabatan.
“Gini rasio di Provinsi Jawa Tengah 0,36 persen dibawah rata-rata nasional 0,38 persen, ” tutupnya. (HAK)
Baca Juga : Mantan Sekdis PUPR Sumbawa Barat Tepis Nikmati “Uang Panas” Korupsi Perusda