Daerah NTB

BPKP Audit Akuntabilitas Pengadaan Logistik dan Penetapan DPT KPU NTB

Mataram (NTB Satu) – KPU Provinsi NTB bersama tim BPKP Perwakilan Provinsi NTB melakukan entry meeting terkait Audit Tujuan Tertentu atas Akuntabilitas Pengadaan Logistik dan Penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT).

Audit ini terkait persiapan dan pelaksanaan Pemilu tahun 2024 pada KPU Provinsi NTB.

Ketua KPU Provinsi NTB, Suhardi Soud menyampaikan, entry meeting dapat dijadikan sebagai pengendalian internal, menjadi rule dalam pengelolaan Pemilu dalam menghadapi tantangan yang dinamis.

Ia menambahkan, akan ada risiko dari tahapan Pemilu yang dapat mempengaruhi pelaksanaan teknis dalam setiap tahapan secara detail.

Namun pada prinsipnya Pemilu tidak boleh terhenti, dalam proses audit yang dilakukan BPKP, hasilnya dapat menjadi panduan dari KPU NTB untuk pelaksanaan Pemilu.

1 2 3Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

IKLAN
Back to top button