Daerah NTB

Perindo NTB Serukan Anti Politik Uang saat Pileg 2024

Menanggapi itu Ketua Perindo NTB, Khairul Rizal menekankan pentingnya adanya pertemuan yang mengedepankan aspek tatap muka dan berhadapan langsung dengan masyarakat. Pertemuan itu untuk menghindari adanya transaksi pragmatis antara peserta pemilu dengan pemilih.

“Jadi kalau TGB Muhammad Zainul Majdi itu lebih menekankan langsung kontak fisik serta bersilatutahmi langsung dengan masyarakat,” ujarnya pekan kemarin.

Ia secara spesifik menguraikan kondisi yang dirasakan masyarakat ketika proses demokrasi dimulai nantinya. Ia melihat masyarakat sangat ingin mendegarkan langsung apa yang disampaikan oleh setiap bacaleg ketika hadir ditengah-ditengah mereka.


Lihat juga:

Laman sebelumnya 1 2 3Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button