Mataram (NTB Satu) – Setalah terjadinya polemik beberapa minggu lalu, warga Lingkungan Monjok Bangket dan Lingkungan Taliwang, Kota Mataram sepakat berdamai.
Perjanjian itu tertuang dalam sebuah surat yang ditandatangani perwakilan kedua wilayah dengan disaksikan Wali Kota Mataram, Kapolresta Mataram, dan Dandim 1606/Mataram di Kantor Wali Kota Mataram, Rabu, 4 Oktober 2023.
Berita Terkini:
- Sosok Mantan Panglima TNI Try Sutrisno Pengusul Wapres Gibran Diganti
- Mutasi Pejabat Ditunda, Komunikasi Elite Pemprov NTB Dipertanyakan
- Netizen Lancarkan “Serangan” setelah Mobil Damkar Diminta Bayar Parkir saat Bertugas
- Ratusan Mahasiswa Tamsis Bima Bakal Diwisuda, Ada yang Lulus Hanya 3,5 Tahun
Dalam perjanjian tersebut, kedua belah pihak berjanji untuk tidak lagi mengulangi konflik seperti yang sering terjadi sebelumnya.
Berikut adalah bunyi lengkap surat perjanjian perdamaian tersebut: