Mataram (NTB Satu) – Mendekati Hari Raya Iduladha, peternak NTB, khususnya dari Pulau Sumbawa mulai mengirim Sapi ke Jabodetabek untuk dijual.
Pada tahun ini, jumlah pengirimannya melonjak fantastis, dari biasanya 16 ribu ekor menjadi 22 ribu ekor.
Menurut Ketua Asosiasi Peternak Sapi Bima, Furkan, tingginya jumlah pengiriman itu karena permintaan masyarakat Jabodetabek akan Sapi NTB kian meningkat.
Alasannya, harga Sapi NTB cenderung lebih murah ketimbang Sapi dari daerah lain, namun kualitas daginnya sangat baik dan punya bobot yang besar.
Lalu kenapa Sapi NTB banyak dipasarkan ke Jabodetabek menjelang Iduladha?
Berita Terkait:
3 Faktor Sapi NTB Laris Manis di Jabodetabek Jelang Iduladha
Lihat juga:
- Scorpions Pernah Konser di 4 Kota Indonesia, Bali Jadi Sejarah Terciptanya Lagu “When Came Into My Life” Karya Mendiang Titiek Puspa
- Eks Anggota Polisi Terjerat Kasus Narkoba Kabur dari Tahti Polda NTB
- Dugaan Penyimpangan Anggaran Dukcapil Lombok Tengah Dilaporkan ke Jaksa
- Kasus Dugaan Perusakan Gerbang DPRD NTB Diselesaikan Lewat Restorative Justice
- Gubernur NTB: Keuntungan dari Wisata Teluk Saleh Harus Dimanfaatkan untuk Konservasi Hiu Paus
- Unram Harus Belajar dari Keterlambatan Pemilihan Rektor di UNKHAIR