Hukrim

Wagub NTB Kembali Jadi Sasaran Penipuan Online

Mataram (NTB Satu) – Penipuan digital atau penipuan online marak terjadi di sekitar kita. Apalagi kini aktifitas online masyarakat kian meningkat, bahkan hampir semuanya bisa dilakukan dengan cepat dan mudah secara online.

Seperti yang dialami oleh Wakil Gubernur (Wagub) Nusa Tenggara Barat (NTB), Hj. Sitti Rohmi Djalilah, menjadi korban modus penipuan yang mengatasnamakan Wagub NTB untuk kedua kalinya.

Modus penipuan yang kedua ini dilakukan lewat Facebook, dengan nama akun @DrHj Sitti Rohmi Djalilah. Modusnya, oknum mengirim pesan kepada korban yang seolah-olah Wagub memberikan bantuan (Rezeki) kepada sasarannya.

Berikut isi chat-nya.

Baca Juga :

1 2 3Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button