Pariwisata
Rekomendasi 5 Tempat Prewedding Menarik di Lombok, Mulai dari Pantai hingga Gua
Mataram (NTB Satu) – Lombok, salah satu pulau yang terletak di sebelah timur Bali, telah menjadi destinasi wisata yang semakin digemari di Indonesia.
Dengan keindahan alamnya yang memukau, Lombok menawarkan berbagai tempat yang sempurna untuk mengabadikan momen prewedding yang indah.
Baca Juga:
- Gini Ratio Kabupaten/Kota di Pulau Sumbawa Meningkat, Ini Strategi Pemprov NTB untuk Pemerataan Ekonomi
- Desa Taliwang Benete Masuk Prioritas Program NTB Lestari Berkelanjutan
- Wabup Ansori Perkuat Koordinasi Penanganan Bencana Usai Banjir dan Longsor di Dua Kelurahan
- Dua Jabatan Sepi Peminat, Pemkot Mataram Perpanjang Seleksi Terbuka Pejabat Eselon II
Terlebih sajian wisata yang ditawarkan pulau tersebut begitu lengkap dan tentunya dekat, mulai dari pantai, gunung, gua, air terjun, perkotaan yang klasik, pedesaan, wisata religius, kebudayaan, dan masih banyak lagi.
Jika kamu sedang merencanakan sesi foto prewedding di Lombok, berikut adalah beberapa rekomendasi tempat yang patut dipertimbangkan:



