BERITA NASIONALEkonomi Bisnis

Siap siap, ini 5 Bansos yang Cair Setelah Lebaran 2024

Mataram (NTBSatu) – Ada kabar baik untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang berasal dari Nusa Tenggara Barat.

Usai Lebaran 2024, terdapat lima bantuan sosial yang akan segera cair antara lain Program Program Bansos untuk Rakyat mencakup Program Indonesia Pintar (PIP), Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN-KIS), Program Keluarga Harapan (PKH), & Bansos Rastra/ Bantuan Pangan Non Tunai.

Perluasan program bantuan sosial merupakan komitmen pemerintah untuk mempercepat penanggulangan kemiskinan.

Berikut ini daftar lima Bantuan Sosial usai Lebaran 2024, antara lain:

  1. Bansos beras 10 kg

Pemerintah kembali melanjutkan pembagian bantuan sosial (bansos) pangan berupa 10 kilogram (kg) beras, setelah tertunda pada 8 -14 Februari karena pemilu.

IKLAN
Berita Terkini:

Bantuan beras 10 kg merupakan salah satu bansos yang akan cair setelah lebaran, pemerintah memutuskan untuk memperpanjang bansos ini hingga Juni 2024.

Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi, bansos ini memiliki anggaran Rp. 17,5 triliun, penerima bansos ini memiliki target 22.004.077 penerima manfaat.

  1. Program Keluarga Harapan (PKH)

Bansos PKH bertujuan untuk membantu menuntaskan kemiskinan dan meningkatkan kesejahteraan keluarga kurang mampu dan renta dengan cara meningkatkan kualitas hidup, pendidikan serta mendukung kebutuhan dasar keluarga.

Program PKH yang akan dicairkan setelah lebaran merupakan triwulan kedua mekanisme pencairan tunai kantor pos.

  1. BPNT

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) merupakan bantuan yang diberikan oleh pemerintah berupa uang tunai sebanyak Rp. 200.000. Bantuan pangan non tunai diberikan kepada KPM melalui kantor pos.

1 2Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button