Pendidikan

Penarikan Guru ASN Perlihatkan Ketidakberpihakkan Pemerintah kepada Sekolah Swasta

Mataram (NTB Satu) – Rencana penarikan guru berstatus ASN yang diperbantukan pada sekolah swasta di NTB, direspons oleh Ketua Forum Sekolah Swasta Kota Mataram, Baidawi.

Ia mengatakan, kalau rencana Pemerintah Provinsi (Pemprov) NTB tersebut tidak akan berpengaruh terhadap sekolah swasta.

Baca Juga : Tersangka Kasus Dugaan Penggelapan Nasabah Bank Rakyat di Bima Jadi DPO

IKLAN

“Tetapi rencana itu membuktikan kalau Pemprov tidak memiliki keberpihakkan sama sekali terhadap kami (sekolah swasta),” ungkapnya, saat ditemui NTBSatu, Senin, 2 Oktober 2023.

Hal itu disampaikan Baidawi karena alasan penarikan yang dilakukan Pemprov NTB melalui Dinas Dikbud NTB itu, akibat para guru ASN tersebut tidak memiliki SK dan masih menggunakan SK lama.

Baca Juga : Pemilihan Ketua OKP Berujung Penganiayaan, Dua Pelaku Diburu Polisi

IKLAN
1 2 3Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button