BERITA NASIONAL

TGB Zainul Majdi Ingatkan Pembangunan Jangan Mengorbankan Ekosistem Kehidupan

Mataram (NTB Satu) – Kemajuan zaman tetap harus memperhatikan ekosistem kehidupan berkelanjutan. Pandangan Islam pada ekonomi hijau begitu nyata.

“Seperti yang disampaikan Pak Rektor tadi ramah lingkungan, ramah sosial, dan ramah sumber daya, ” katanya, Kamis 31 Agustus 2023 di Kota Malang.

TGB menyampaikan ini saat menjadi pembicara pada International Confrence of Islamic Economics & business (Iconies) ke 9 Fakultas Ekonomi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.

Ketua Harian Nasional Partai Perindo ini menjelaskan, pandangan Islam pada ekonomi hijau dibahas oleh para ulama. Di dalam Alquran itu disebut bagian dari mizan.

“Seperti di dalam Surat Ar Rahman disampaikan al mizan diletakkan sebelum penciptaan bumi dan seisinya, ” bebernya.

Lebih lanjut, prilaku yang bertentangan dengan al mizan berkaitan dengan kerusakan ekonomi, kerusakan alam, ataupun kerusakan politik pada akhirnya akan binasa. Ia mendorong, pelaku ekonomi yang membawa institusi Islam.

IKLAN

Baca Juga :

1 2Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button