Ekonomi Bisnis

Lulusan S2 Dominasi Angka Pengangguran Indonesia 2025, BPS Ungkap Alasan Susah Terserap Kerja

Mataram (NTBSatu) – Badan Pusat Statistik (BPS) mengeluarkan data terbaru terkait jumlah pengangguran di Indonesia, per tahun 2025. Lulusan pascasarjana (S2) juga turut menyumbang jumlah signifikan dari total keseluruhan.

Berdasarkan data terbaru BPS, total pengangguran di Indonesia menyentuh angka 7,46 juta. Lulusan S2 secara spesifik menyumbang angka sekitar 120.000 hingga 150.000 yang belum terserap.

Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) untuk perguruan tinggi secara kolektif naik hingga 5,39 persen. Menunjukkan tren peningkatan dari tahun sebelumnya. Hal ini membuktikan ijazah S2 bukan lagi jaminan, cepat mendapat pekerjaan.

1 2Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button