INTERNASIONAL

Aksi Kayang Christy Gardena No Na Viral, Gadis asal Lombok Trending di Media Sosial

Perjalanan Christy Gardena

Sebagai informasi, Christy Gardena merupakan sosok muda multitalenta yang berasal dari Lombok. Ia merupakan alumni SMAN 5 Mataram dan telah menekuni dunia musik, serta seni pertunjukan sejak usia dini. Kemampuan vokal yang kuat berpadu dengan kepiawaian menari dan pesona panggung yang menonjol.

Sebelum debut internasional, Christy aktif membangun eksistensi melalui media sosial dengan membagikan cover lagu dan konten kreatif. Popularitasnya terus berkembang setelah mengikuti berbagai audisi hingga menarik perhatian label internasional 88rising. Label tersebut kemudian merekrutnya untuk bergabung dalam proyek girl group No Na.

Sejak debut pada 2 Mei 2025, No Na menunjukkan perkembangan pesat dan memperkuat representasi talenta Indonesia pada industri musik global, mengikuti jejak musisi Indonesia yang lebih dulu menembus pasar internasional. (*)

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button