Daerah NTB

Mutasi Masih Tarik Ulur, Pemprov Fokus Penyehatan Fiskal

Ditanya kapan akan mutasi dilakukan, sumber tersebut tidak menjelaskan secara rinci. Namun ia menyampaikan, salah satu alasan lambatnya pelaksanaan mutasi ini, karena banyaknya Kepala OPD yang minta mundur.

“Bisa jadi karena banyaknya Kepala OPD yang minta mundur,” ungkapnya.

Sementara itu, Pj Gubernur NTB, Lalu Gita Ariadi, dikonfirmasi pagi tadi belum secara lugas memberikan jawaban terkait mutasi.

Baca Juga : Realisasi PAD Lotim 2023 Dipastikan tidak Bisa Capai Target

“Semua ada prosesnya,” singkatnya.

IKLAN

Pj Sekretaris Daerah (Sekda) NTB, Fathurrahman, juga enggan berkomentar banyak mengenai kapan akan dilakukan mutasi.

“Sabar-sabar,” ucapnya saat ditemui kemarin di Kantor Gubernur NTB.

Baca Juga : Kenaikan UMP Tidak Sampai 5 Persen, Serikat Pekerja Serukan Angka Idealnya

Laman sebelumnya 1 2 3Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button