Lombok Timur

Lalu Iqbal Sarankan Ubah Stigma : Tenun Pringgasela itu Karya Seni, Bukan Kerajinan Tangan

Mataram (NTB Satu) – Festival Tenun Alunan Budaya ke-7 Desa Pringgasela sudah selesai dihelat pada Minggu, 1 Oktober 2023.

Berbagai kegiatan ekonomi kreatif serta hiburan dihadirkan dalam festival tersebut. Mulai dari konser, bazar, malam seni, hingga festival tenun sebagai sajian utama.

Baca Juga : Respons Rektor UIN Mataram Soal PTKIN Terbuka Bagi Mahasiswa Non Muslim

Datang dalam acara tersebut, eks Dubes Indonesia untuk Turki, Lalu Muhammad Iqbal.

Ia memberi resep agar tenun Pringgasela cepat naik kelas.

IKLAN

Ia menyarankan supaya produk tenun Pringgasela tidak disebut sebagai kerajinan tangan, melainkan sebuah karya seni. Begitu pun produsennya disebut artis, bukan perajin.

Baca Juga : PPP, Perindo, dan PSI Tak Lolos Parlemen Menurut Survei Indikator Politik

1 2Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button