Bima (NTB Satu) – Kepala Desa (Kades) Piong Kecamatan Sanggar Kabupaten Bima, Rabu 6 Agustus 2023 diduga terlibat penganiayaan Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Tampuro Jaya sekitar pukul 11.00 Wita.
Oknum Kades bersama anaknya dan oknum anggota Sat Pol PP merusak fasilitas Wisata dan menganiaya Pokdarwis hingga dilarikan ke RSUD Bima.
Akibat kejadian ini, Oknum Kades inisial IHD dilaporkan ke Polres Bima Kabupaten, Kamis 7 September 2023.
Korban penganiayaan, Agus Gunawan menceritakan, kejadian bermula saat rapat yang dihadiri oleh Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten Bima, A Salam Gani dan Sekretaris Pariwisata Kabupaten Bima, dan rombongan, serta Kepala Desa Piong IHD.
Namun saat rapat pembahasan Wisata Air Tampuro baru dimulai, IHD tiba-tiba mengamuk.
Rapat yang seharusnya membahas agenda bagi hasil retribusi Wisata Air Tampuro, berubah rusuh.
Berita Terkini :
- Turnamen Tenis Rally Rumble 2025 Sukses Digelar, Jadi Momentum Kebangkitan Tenis Lapangan di NTB
- Profil Al-Nassr, Klub Sepak Bola Terbesar di Asia
- Kas NTB Surplus Rp951 Miliar, DJPb Dorong Pemda Percepat Program Prioritas
- Ratusan Calon Jemaah Haji NTB 2025 Gagal Berangkat ke Tanah Suci
- iPhone 17 Masih Misteri, Bocoran iPhone 19 Kejutkan Penggemar